BAHAN :
1 siung bawang putih (dicincang halus)
1 cm jahe (dikupas dan dicincang halus)
1 sendok makan ketumbar (disangan dan dihaluskan)
1 batang sereh (diambil putihnya dan dirajang halus)
1 buah cabe merah (dipotong tipis)
2 sendok makan saos ikan
3 sendok teh air jeruk nipis
1 sendok teh gula
200 gram suun
1 buah wortel (dikupas dan dipotong seperti korek api)
1 butir bawang bombay (di potong tipis)
1 buah paprika merah (dipotong tipis)
1 ikat bayam
100 gram kacang tanah (di goreng)
Cabe hijau (dibuang biji dan dirajang halus)
CARA MEMBUAT SELADA MIE ASIA :
1. Campur bawang putih, jahe, ketumbar, sereh ke dalam food processor , hingga bumbu halus.
2. Tuangkan bumbu ke dalam panci, tambahkan air jeruk nipis,
Gula dan minyak ikan, aduk hingga tercampur rata.
3. Didihkan air, masak suun 2 menit, angkat dan tiriskan, lalu disiram dengan air dingin.
4. Semua bahan seperti wortel, bawang bombay, cabe merah, paprika, bayam ,
masukkan kedalam saos, biarkan selama 30 menit.
6 Masukkan suun tadi ke dalam mangkok, tambahkan bahan-bahan tersebut di atas suun.
6 Siram selada dengan sisa saos, dan terakhir taburi dengan kacang tanah yang sudah dicincang kasar.
No Responses to "Resep Seleda Mie Asia"